Friday, April 1, 2016

Belajar CSS dasar

Tags

CSS (Cascading Style Sheet)

  • Apa itu CSS?

  • "CSS adalah bahasa style sheet yang digunakan untuk mengatur tampilan dokumen. Dengan adanya CSS memungkinkan kita untuk menampilkan halaman yang sama dengan format yang berbeda. CSS bukan merupakan bahasa pemograman." 
    CSS merupakan kumpulan kode yang bertujuan untuk menghias dan mengatur gaya tampilan/layout halaman web supaya lebih elegan dan menarik.


  • Syntax dasar CSS

Akan tampil seperti ini :













      
    CSS merupakan sebuah kumpulan html yang di buat menjadi class, ya kurang lebih begitu. Contoh diatas kita membuat selector dengan nama 'p' dan di dalam selector kita membuat deklarasi 'color=red' dan 'text align=center', maka setiap kita memanggil selector 'p' akan muncul sebuah text yang berwarna merah dan rata tengah.
    Mungkin sekian dulu penjelasan saya kali ini, kamsiaaa..


EmoticonEmoticon